Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2022

Pemanfaatan Teknologi Dalam Pengaplikasian dan Memperkenalkan Museum

Gambar
Berbagai koleksi tinggalan sejarah, arkeologi, dan fauna yang memiliki nilai penting bagi suatu wilayah tersimpan di dalam museum. Pengertian museum menurut Peraturan Pemerintah Nomor 66 Tahun 2015 adalah lembaga yang berfungsi melindungi, mengembangkan, memanfaatkan koleksi, dan mengomunikasikannya kepada masyarakat. Setiap koleksi museum memiliki nilai-nilai yang dapat dilestarikan dan bermanfaat bagi masyarakat yang akan berkunjung ke museum. Namun, saat ini museum seakan terlupakan oleh perkembangan zaman dan kemajuan teknologi saat ini. Museum seharusnya juga bisa beradaptasi dan relevan lagi, terutama untuk para generasi remaja saat ini. Perlunya pemanfaatan teknologi digital dalam proses pengaplikasian museum untuk membuat masyarakat tertarik berkunjung dan mencari informasi lebih lanjut terkait koleksi yang ada. Dengan ide-ide kreatif dan penyampaian informasi secara daring dengan pengemasan yang menarik, pastinya akan menambah wawasan masyarakat. Di era digital 4.0 ini, dihara

KILAS BALIK TEMPAT WISATA DANAU SIPIN

Gambar
Wisata Danau Sipin Sebagai Penunjang Kebutuhan Hidup Masyarakat Sekitar Lokasi     : Kelurahan Sungai Putri, Kecamatan Danau Sipin. Wisata Danau Sipin merupakan salah objek wisata kebanggaan Kota Jambi Saat ini. Dimana sebelumnya wilayah danau sipin ini banyak ditumbuhi oleh tanaman eceng gondok. Kemudian, dulunya danau sipin ini dimanfaatkan oleh masyarakat sekitar yang tinggal disana sebagai tempat bagi para nelayan tangkul dan kerambah ikan beraktivitas. Namun, kini para nelayan tangkul dan kerambah sebagian mulai banyak yang berganti profesi menjadi penyedia jasa penyewa perahu dan penarik ketek hias. Seperti yang dialami salah seorang pria penyedia jasa sewa perahu ini. Dirinya harus berganti profesi agar bisa memenuhi kebutuhan sehari-hari keluarganya. Dulunya dirinya memanfaatkan lokasi danau sipin ini untuk mencari dan menangkap ikan, yang kemudian ia jual kembali kepasar, ataupun dimanfaatkannya untuk konsumsi keluarganya.  Namun, kini dirinya harus membeli ikan di pasar, jika

TINGKATKAN NILAI SOSIAL MELALUI PERMAINAN TRADISIONAL GASING

Gambar
Dampak Positif Permainan Tradisional Gasing Lokasi     : Museum Siginjai Jambi, Kota Jambi, Provinsi Jambi Permainan Tradisional Gasing merupakan permainan yang sudah ada sejak zaman dahulu dan termasuk permainan tertua di Indonesia. Gasing dalam arti yang lain, merupakan sebuah permainan yang dimainkan di sebuah lokasi atau tempat kosong dan mengeluarkan bunyi. Gasing Tradisional Berbahan Kayu Gasing Tradisional pada umumnya terbuat dari bahan kayu. Biasanya bahan kayu yang digunakan merupakan jenis kayu stigi yang tumbuh di batu.  Namun orang-orang Melayu lebih memilih membuat Gasing Tradisional dari bahan Kayu Asam, dikarenakan bahan tersebut mudah untuk di dapatkan pada saat itu. Kayu di ukir dan dibentuk hingga menjadi bagian badan gasing. Tali gasing umumnya pada masa lalu dibuat menggunakan kulit pohon. Bentuk Gasing Bentuk gasing biasanya memiliki bentuk yang berbeda-beda. ada yang berbentuk lonjong, berbentuk seperti jantung, kerucut, silinder, dan ada yang berbentuk seperti p